Aplikasi
Aplikasi TEMARA merupakan aplikasi berbasis pengenalan literasi anak usia dini dan kebutuhan sosial media orang tua dalam hal parenting yang ditujukan kepada orang tua pengguna smartphone yang memiliki anak berusia 2-6 tahun. Melalui aplikasi ini, orang tua dapat menuntun dan mengarahkan sang anak untuk dapat tumbuh dan berkembang dengan baik pada usia tersebut. Fokus dalam aplikasi TEMARA adalah meningkatkan minat anak terhadap literasi melalui salah satu fitur yaitu story telling feature. story telling feature akan menjadi hal yang akan terus dikembangkan dalam aplikasi ini karena melalui mendongeng akan membantu meningkatkan imajinasi anak, kemampuan berbicara, dan cara berkomunikasi. Temara Bersama Tema &Tera temani anak bermain sambil belajar.
Informasi dan pesanan :